SHIN TAE YONG PANGGIL STRIKER DEBUTAN

 Gila Bola,

Rabu 21september 2022 10:00wib


Pemain Timnas U-19 Ronaldo Kwateh

Gila bola,Timnas indonesia akan menjalani uji coba FIFA MATCH DAY menghadapi Curacao pada tanggal 24 dan 27 September 2022,rencananya uji coba tersebut akan berlangsung di stadiOn GBLA dan stadion Pakansari,terlepas dari JIS yang tidak jadi.

Terlepas dari itu,kesuksean Timnas indonesia U20 2023 menjadi juara Grup F dalam kualifikasi piala Asia U20,ada debutan baru di timnas indonesia senior yang baru saja membawa timnas indonesia U20 lolos kualifikasi piala Asia.

Ya,pemain tersebut adalah M.FERARi pemain pemain Persija ini tampil konsisten saat berada di timnas indonesia U20 kemarin.berkat dari penampilannya itu Ferarri mendapat panggilan untuk timnas indonesia senior.asuhan Shin Tae Yong.

Sedangkan untuk Ronaldo Kwateh yang biasanya dipanggil untuk timnas Indonesia senior pun tidak dapat panggilan untuk uji coba kali ini,sebab penampilan Ronaldo Kwateh di kualifikasi piala Asia U20 tak sesuai dengan harapan.Tak jarang penampilan pemain Madura united itu pun menuai kritikan dari para pendukung Timnas.

Terbukti dari penampilan di kualifikasi piala Asia U20,Ronaldo sama sekali tidak menyumbangkan satu pun gol maupun ASIST.hal tersebut membuat pendukung Timnas berkomentar bahwa Ronaldo Kwateh tidak berkembang.

Menanggapi hali ini bung binder juga memberi komentarnya bahwa Ronaldo Kwateh sedang alami penurunan performa wajar umurnya masih muda.bung binder menyarankan kepada Shin Tae Yong untuk memulangkan Ronaldo Kwateh ke klubnya dulu Madura united dengan harapan bisa menemukan lagi performanya.

Sekedar informasi bahwa Ronaldo Kwateh memang sering pemain langganan Shin Tae Yong untuk membela timnas indonesia sebelumnya,pemain Madura united tersebut juga pernah memperkuat timnas Indonesia u19 diajang piala AFF 2022 Sea Game dan uji coba lawan Timor Leste.


Tags:

#Timnasindonesia

#pialaAsiau20

#Timnasindonesiau20

#shinetaeyong

#Ronaldokwateh



Rasid Seorang laki laki yang harus selalu berjuang dan tidak mudah putus asa.